Sudah bukan hal yang aneh lagi ketika masyarakat jaman sekarang mendengar istilah generation sandwich. Ya ini merupakan salah satu bentuk ungkapan yang menggambarkan mengenai kondisi seseorang dalam menjalani kehidupan. Bisa dikatakan sandwich generation adalah suatu kondisi dimana seseorang dibebankan atas tanggung jawab yang bisa dikatakan cukup besar karena sekaligus dua yaitu generasi orang tua dan anak dalam satu waktu. Menghidupi keduanya bukan hal yang mudah, apalagi mengenai kebutuhan financial yang pasti akan cukup tinggi.
Dikalangan remaja atau masyarakat millennial istilah generasi sandwich memang cukup familiar apalagi melihat secara langsung dalam kehidupan. Ini artinya memang masih ada banyak orang yang merasa belum siap atas generasi tersebut. Entah mengeluhkan atau tidak yang jelas merasa terbebani atas apa yang ditanggungkan kepada dirinya. Lalu, apa saja yang menyebabkan generasi tersebut muncul? Apakah dapat diminimalisir sebelum mengalaminya? Nah, untuk itu akan dibahas secara lebih lengkap dalam artikel kali ini.
Sebenarnya bisa dikatakan semua orang masuk dalam generasi yang dikatakan sandwich tersebut, yang menjadi masalah adalah siap atau tidak. Inilah yang perlu untuk diperhatikan sebelum kesehatan mental Anda terganggu atas tanggung jawab yang cukup besar. Mengeluh atas kondisi tersebut sering disebabkan oleh beberapa hal seperti:
1. Kurangnya secara financial.
Sudah menjadi hal yang umum dimana financial menduduki posisi pertama dalam berbagai masalah, terutama ini sandwich generation. Kegagalan orang tua dalam mempersiapkan financial untuk masa depan anak menjadi awal yang akan terus berlanjut pada beberapa generasi kedepan. Perilaku konsumtif dan lainnya menjadikan rencana keuangan tidak sesuai harapan.
2. Membeli berbagai barang tidak nilai guna.
Melakukan transaksi atas apapun barang yang ternyata tidak memiliki nilai guna baik dalam hidup. Makanya itu pilih secara matang, pastikan jika semuanya diperlukan dan akan memberikan manfaat kedepan. Karena hal itu bisa menjadi salah satu penyebab dari generasi sandwich yang masih belum siap secara financial.
3. Sebelumnya menjadi generasi sandwich.
Tidak sedikit orang mengatakan sandwich generation adalah kondisi turun menurun, memang tidak sepenuhnya salah ataupun benar. Dalam kenyataan hal itu memang lebih sering terjadi sehingga dikatakan turun temurun. Pada akhirnya satu generasi menggantungkan hidup pada generasi sebelumnya dan begitu seterusnya.
Finansial memang menjadi masalah yang sangat kompleks, makanya munafik jika orang mengatakan uang bukan segalanya. Karena pada kenyataannya segala hal itu perlu uang, inilah alasannya kenapa perlu untuk mempersiapkan dari sekarang apa saja yang harus ada dimasa depan. Supaya Anda bisa menghindari atau paling tidak meminimalisir kemungkinan terjadinya sandwich generation, berikut beberapa cara dilakukan yaitu:
- Selalu berupaya untuk melakukan pencatatan secara baik dalam financial entah itu yang keluar atau masuk sebagai pendapatan.
- Terus bijak dalam pengaturan dan pengontrolan keuangan sehingga tidak berakibat pada munculnya masalah kedepan.
- Memiliki kran penghasilan yang tidak hanya satu tempat supaya memenuhi segala kebutuhan.
- Melakukan komunikasi yang baik bersama dengan pasangan, kerabat ataupun generasi lainnya.
Dengan memperhatikan beberapa hal diatas, paling tidak Anda sedikit terhindar dari berbagai kemungkinan stress, kesehatan mental yang terganggu, rasa lelah berlebihan dan lainnya. Apalagi sebagai perempuan yang sangat tidak ada batasan tugas rumah tangga ditambah dua tanggung jawab besar yang menjadikannya sebagai korban. Yuk, mulai kelola dari sekarang di laman https://ilovelife.co.id/blog/sandwich-gen/